Drone untuk Memaksimalkan Return On Investment (ROI) Dalam Sektor Industri Konstruksi

Drone konstruksi

Sektor industri konstruksi merupakan sektor dengan nilai yang sangat besar, namun pekerjaan konstruksi rata-rata memerlukan anggaran 80% lebih besar dan memerlukan waktu 20% lebih banyak dari rencana awal untuk menyelesaikanya, merujuk pada laporan McKinsey pada tahun 2016. Jika dikuantifikasikan, nilai ketidakefisiensian yang dihasilkan sangatlah besar. Hal ini menyebabkan bertambahnya biaya yang akan berpengaruh pada mengecilnya […]